Waykanan, PWK – Pemerintah Kampung labuhan jaya, Kecamatan Gunung Labuhan Kabupaten WayKanan Telah Memenuhi Sarat Dalam Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT) DD Di Thun 2022 Pada Tahap lll juli, Agustus, September, Yang Bersumber Dari Dana Desa Berjumlah 75 KPM, Berlangsung Di Kantor Kampung Labuhan jaya, Senin(10/10/2022).
Kegiatan yang di wakili dari Kecamtan Junaidi Idris, , EkA Buwana Saputra Kepala Kampung labuhan jaya, Pendamping Desa, Ketua Bpk, Seluruh Aparatur Kampung, Dan Di Dampingi Oleh Babinsa, Dan Kapolsek Gunung Labuan IPTU Abdul Haris, S.H.
“Allhamdulilah Hari ini Kita Kembali Melanjutkan Pembagian BLT-DD Kepada Masyrakat Yang Terdampak Covid-19, Adapun Besarnya Bantuan Yang Di Terima Langsung Sebesar Rp.900.000,00 Per/KPM Selama Tiga Bulan Dan di Serahkan Secara Tunai, Semoga Dapat Bermanfa’at Dengan Baik” Jelas Kepala Kampung labuhan jaya EkA Buwana Saputra Juga Menghimbau Masyrakat Setempat Agar Tetap Mematuhi Prokes Dalam Kehidupan Sehari-Hari.
EKA Buwana Saputra Juga Menjelaskan Penentuan Penerima BLT DD di Dasarkan Pada Keluarga Yang Belum Pernah Menerima Bantuan Dari Pemerintah Baik PKH, BPNT, KKS, BST, Kartu Prakerja Maupun Program Bansos Lainnya.
“Kriteria Tersebut Tentunya Di Tetapkan Agar Memudahkan Pendata Calon KPM Agar Tidak Menerima Bantuan Ganda Atau Timpang Tindih Yang Bersumber Dari Anggaran Pemerintah, sehingga Dapat Terjadi Pemerataan Penyaluran Bantuan Dalam Masyrakat Setempat Sesuai Makanisme Dan Karatrianya, Semoga Bermanfa’at”, Harapnya Kakam
Junaidi Idris Mewakili Camat Kecamatan Gunung Labuhan Kami Hanya Berpesan kepada KPM BLT DD Agar Dapat Menggunakan Uang Dengan Sebaik-Baiknya, Dan Semoga Bantuan ini Dapat Bermanfaat Untuk Kita Semua Dalam Pemenuhan Kebutuhan Hidup Disaat Pendemi Covid-19, Seperti Saat ini, Pesannya Junaidi Idris.
Kapolesek gunung labuhan IPTU Abdul Haris,S.H hanya berpesan kepada KPM BLT DD agar dapat menggunakan uanga Dengan sebaik-baiknya,dan semoga dapat bermanfaat untuk kita semua dalam pemenuhan kebutuhan Hidup disaat pendemi Covid-19 seperti saat ini,pesannya IPTU Abdul Haris S.H.
“Pandemi Masih ada, Ayo Vaksin Bagi Yang Belum Mari kita Bersama-Sama Melawan Pandemi ini Dengan Cara Mengikuti Himbauan Protokol Kesehatan ( Prokes) Dalam Kehidupan Sehari-Hari, Tegasnya(Mulyadi)